Rabu, 16 September 2015

Inilah Alasan Pentingnya Merawat Kulit Pada Malam Hari

Inilah Mengapa Alasan Penting Merawat Kulit Pada Malam Hari

Halo sobat KimiNoru kali ini saya akan membahas tentang Alasan Penting Merawat Kulit Pada Malam Hari.

Mengapa pada saat malam hari itu sangat penting sekali untuk merawat kulit?
Karena pada malam hari itulah waktu yg sangat teapat untuk merawat kulit kita ini.

Mengapa merawat kulit pada malam hari itu sangat penting ? karena pada malam hari, adalah waktu yang sangat tepat untuk merawat kulit tubuh kita.

Mengapa dan Tahukah Anda ?

Pada saat malam hari sel-sel pada kulit memperbaiki diri dengan cara membangun sel-sel yang baru untuk kolagen yg rusak dikarenakan sinar matahari pada siang hari dan juga polusi.

Dr. Eddy Karta
Seperti yg telah dikatakan oleh Dr. Eddy Karta, pembelahan pd sel-sel lapisan kulit, terjadi pada malam hari & sedangkan proses itu dapat mengakibatkan kehilangan kandungan air pada kulit.
 
Hilangnya kandungan air ini 25% lebih banyak dibandingkan pada saat pagi hari ataupun saat siang hari, oleh karena itu, kulit itu menjadi lebih kering saat proses regenarsi itu berlangsung.

Jika kulit kita terlalu kering ini dapat mengakibatkan kurangnya sensitivitas pd bagian kulit sehingga dapat mengakibatkan kulit kita terlihat lebih kriput. Agar kita dapat menjaga kelembaban pada kulit kita maka dibutuhkan pelembab yang mengandung Vitamin khusus.




Dr. Jeannette Graf
Pentingnya Merawat Kulit Pada Malam Hari juga telah dinyatakan & ditegaskan oleh Dr. Jeannette Graf. Dokter kulit ini yang berasal dari Kota New York US.
Beberapa kesalahan yg sering dilakukan oleh para wanita pada saat merawat kulit pada bagian wajah mereka adalah tidak membersihkan bagian wajah pada saat sebelum meraka tidur sehingga akan menggangu proses regenerasi kulit pada saat malam hari.

Sobat KimiNoru pun juga harus tau bahwa utk membantu memaksimalkan pada saat kulit kita melakukan proses regenerasi kulit pada saat malam hari ini diperlukan nutrisi yang penting bagi kesehatan kulit kita. Mengingat penyerapan vitamin & mineral pasa saat malam hari itu lebih baik 25% dibandingkan pasa saat siang hari.

Agar kulit kita tetap sehat dan terjaga kita sangat memerlukan beberapa nutrisi dan juga vitamin yg mempunyai khasiat yg baik untuk kulit kita:

1. Omega 3
 
Omega 3 yaitu zat yg dapat membuat kulit kita menjadi lebih elastis dan tidak mudah kriput. Untuk mendapatkan omega 3 yg cukup, kita dapat banyak makan makanan yg mengandung Omega 3 seperti ikan kembung, ikan salmon, ikan sarden dll. Hal ini dikarenakan tubuh kita tidak mampu memproduksi Omega 3 dengan sendirinya.


2 . Vitamin C

Vitamin C - Selain berguna untuk menajaga kebugaran tubuh Vitamin C pun dapat membuat kulit kita lebih putih. Tidak hanya itu, Vitamin C juga berkhasiat untuk membantu meningkatkan produksi kolagen yang terdapat pada kulit agar kulit kita tetap elastis.

Kita pun dapat memaksimalkan regenerasi kulit kita dengan menggunakan produk-produk perawatan kulit yang mengandung Vitamin C



3. Vitamin E
Vitamin E ini sangat manjut untuk menjadikan kulit kita awet muda. Vitamin ini dapat didapatkan dari sayuran atau bahan-bahan alami seperti minyak zaitun, kacang-kacangan, alpukat dan lain-lain. 





4 . Vitamin A

Selain vitamin yang ada di atas Vitamin A pun mampu menjaga kulit kita. Vitamin ini terbukti secara klinis dapat membantu pemulihan kondisi kulit kita dari bekas jerawat, menormalkan pori-pori kulit dan juga dapat mengurangi kerutan pada kulit wajah kita.
Vitamin A dapat diperoleh dari berbagai makanan contohnya bayam, wortel, telur, susu dan lain sebagainya.






Baca Juga: Makanan dan Buah Yang Dapat Mengobati Sakit Kepala

Nah sudah jelas kan Pentingnya Merawat Kulit Pada Malam Hari sekian dari KimiNoru
Semoga bermanfaat.